Cara Membuat Foto Menjadi Video Dengan Lagu Tanpa Aplikasi
Cara membuat foto menjadi video dengan lagu tanpa aplikasi - Pernah tidak kalian melihat stori dari salah satu teman di media sosial membagikan video yang menampilkan foto-foto mereka. Pasti pernah dong.
Cara terbaik untuk membagikan banyak foto memang membuatnya menjadi video yang nantinya akan kita bagikan ke media sosial. Selain lebih menarik untuk di lihat, menggambungkan foto/gambar menjadi video cukup efektif untuk mendatangkan like dari teman sosial media.
Cara membuat foto/gambar menjadi video.
Sebenarnya cara membuat foto menjadi sebuah video cukup mudah di lakukan. Bahkan kalian tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan sekaliapun. Hanya bermodalkan sedikit koneksi internet untuk mengunjungi situs penyedia layanan pembuat foto menjadi video. Beberapa situs web tersebut diantaranya ialah.
1. Image To Video.
Sebenarnya banyak sekali situs web penyedia layanan untuk menggabungkan foto menjadi video, Salah satunya ialah Image To Video. Menurut kami situs ini layak berada pada peringkan pertama.
Selain situsnya yang sangat ringan saat di akses. Image To Video juga sangat mudah untuk di gunakan, bahkan untuk orang awam sekalipun. kalian tidak perlu repot-repot mengatur transisi foto secara manual, karena Image To Video sudah mengaturnya secara otomatis.
Satu hal lagi yang menarik dari situs ini ialah, kalian bisa menambahkan lagu-musik kedalam video. Dengan begitu, video yang kalian buat akan semakin menarik untuk di lihat. Berikut cara membuat foto menjadi video dengan menggunakan Image To Video.
1. Pertama silahkan kalian buka situs Image To Video.
2. Selanjutnya kalian klik sigh up untuk mendaftar di Image To Video.
Posting Komentar