-->

Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak


Game merupakan kebutuhan yang kita perlukan saat kita di landa kebosanan. Bermain sebuah game pastinya membuat kita terhibur apalagi saat waktu luang. Mungkin kebanyakan orang berfikir game hanya untuk kalangan remaja saja. Namun mereka salaha. Game juga bisa di mainkan oleh anak-anak loh.

Apalagi sekarang sudah jaman modern, banyak sekali kita jumpai anak-anak sudah pandai memainkan sebuah gadget atau smartphone. Bukannya itu berbahaya bagi tumbuh kembang anak. Saya rasa tidak, selama masih dalam batas kewajaran saat menggunakannya.

Apalagi sekarang gadget atau smartphone tidak bisa di pisahkan dari kita dan anak-anak. Selain itu, kita sebagai orang tua juga harus bisa menjaga anak kita saat sedang bermain sebuah smartphone. Salah satu cara agar anak kita tidak membuka aplikasi atau hal yang tidak di inginkan yang nantinya membuat smartphone kita rusak adalah menyuguhkan sebuah game.

Bermain game bagi anak-anak adalah hal yang sangat menyenagkan. Namun kita sebagai orang tua harus memilihkan game yang tepat tanpa adanya unsur kekerasan. Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan informais tentang game android edukasi khusus untuk anak-anak.

1. Game Memecahkan Balon.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Game edukasi untuk anak yang perama adalah memecahkan balon. Pada game ini anak-anak akan di suruh memecahkan balon yang berwarna-warni. Selain bentuk balon biasa, ada juga bentuk balon huruf dan alfabet. anak akan merasa senang dengan efek balon yang pecah saat di sentuh.

 Selain itu, balon dengan huruf dan angka akan membantu anak untuk mengenal lebih jauh tentang alfabet dan angka. Tentunya juga dengan dorongan belajar dari orang tua.

2. Hide and seek for kids.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Hide and seek for kids adalah game puzzle gambar untuk anak-anak. Dimana anak-anak akan mencari potongan gambar, huruf dan angka untuk menyelesaikan questnya. Logika anak akan di uji pada game ini. Jangan lupa untuk etap dampingi anak anda.

3. Bentuk Dan Warna.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Selanjutnya adalah game bentuk dan warna. Game ini cocok untuk anak berusia 2 tahun. Selain megajak anak untuk bermain, game ini juga akan mengenalkan anak untuk mengenal bentuk, warna, dan makna dari sebuah benda.

4. Belajar Hijaiyah + Suara.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Game belajar hijaiyah + suara sangat cocok bagi kalian yang ingin anaknya lebih mengenal huruh hijaiyah. Gama ini juga di lengkapi dengan suara saat huruf yang di pilih di tekan. Selain mengenalkan huruh hijaiyah pada anak, aplikasi ini juga memiliki game yang cukup seru seperti menebak ketupat hijaiyah, menebak huruf hijaiyah, kolam ikan hijaiyah, dan pohon huruf hijaiyah.

5. Belajar Angka Dan Berhitung.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak


Game edukasi untuk anak selanjutnya adalah belajar angka dan berhitung. Game ini sangat cocok untuk melatih anak dalam berhitung. Selain angka, anak anak akan di hadapkan dengan soal dimana mereka akan di suruh untuk meghitung benda maupun hewan. Grafik dari game ini cukup bagus untuk anak anak dengan suara yang jernih, cocok bagi indera anak.

6. Funny Food 2.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak


Funny Food 2 merupakan game edukasi anak yang cukup lengkap. Pada game ini, anak idak hanya di suguhkan dengan game mengitung saja tetapi banyak sekali permainan lainnya yang menyenangkan untuk anak anak seperti, mengenal warna, mengenal jenis sayur, belajar berhitung, mengenal berbagai jenis buah, bahkan sampai memasak.

7. Bubbu – Peliharaan Virtualku.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Bubbu – Peliharaan Virtualku adalah game hewan peliharaan. dimana kalian akan merawat hewan peliharaan kucing yang bernama Bubbu. Manfaat dari game ini adalah, anak akan di ajarkan untuk peduli terhadap hewan. Anak akan di ajarkan untuk memberi makan, bermain dan juga memandikan Bubbu.

8. Dokter Gigi.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Pada game yang satu ini, anak akan bertindak sebagai dokter gigi yang melayani pasien dalam membersihkan gigi hingga melakukan operasi kecil seputar gigi. Game ini sangat bermanfaat bagi anak untuk belajar pentingnya merawat kesehatan gigi.

9. Real Cake Maker 3D.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Real Cake Maker 3D adalah game masak-masakan. Game ini sangat cocok bagi anak perempuan yang bercita-cita ingin menjadi koki. Anak akan di ajarkan membuat berbagai macam kue seperti kue ulang tahun, cupcakes, pancakes, dan lain-lain.

10. Tayo's Garage Game.
Inilah 10 Game Android Edukasi Khusus Untuk Anak Anak

Yang terakhir dari rekomendasi game android edukasi untuk anak anak adalah Tayo's Garage Game. Pastinya anak anak sudah familiar dengar karakter bus tayo ini. pada game Tayo's Garage Game ini anak bisa menjadi montir, mencuci bus, hingga mengisi bahan bakar sebuah bus. Selain itu anak juga akan mendapat pengetahuan baru seputar pentingnya keselamatan saat berkendara.

Demikian informasi yang bisa saya bagikan pada kalian. Dari beberapa game di atas, game mana yang menurut kalian cocok untuk anak kalian. Jangan lupa share artikel ini jika bermanfaat. Baca juga 10 Rekomendasi Game Simulator Android Terbaik 2019 Yang Harus Kalian Coba. Sampai jumpa pada artikel selanjutnya.